Saturday

05-07-2025 Vol 19

SALDOBET – Cerah dan Ceria! 5 Pashmina Ini Bikin Penampilan Remaja 18-an Makin Fresh dan Modis

8 Potret Gaya Hijab Kasual Wanda Hamidah dengan Pashmina dan Turban, Kece bak Anak Muda

Liputan6.com, Jakarta – Warna cerah tak hanya menarik mata, tapi juga mampu menciptakan kesan segar dan ceria, terutama bagi para remaja yang tengah eksplor gaya hijab mereka. Salah satu pilihan gaya hijab 2025 yang terus diminati adalah pashmina.

Berbentuk panjang dan fleksibel dalam penataan, pashmina bisa memberikan kesan kasual hingga formal hanya dengan satu helai kain saja.

Pashmina warna cerah kini mulai naik daun di kalangan muda. Selain bikin wajah terlihat lebih cerah, pilihan warna-warna pastel atau terang juga cocok untuk menciptakan tampilan youthful. Bahkan, gaya hijab ini semakin hits di berbagai platform media sosial.

Tak sedikit yang memilih model ikat ke belakang untuk tampilan simpel. Tapi buat yang ingin tampil lebih tertutup, pashmina yang menutup dada bisa jadi pilihan utama.

Kombinasi bros atau aksesoris hijab juga bisa menambah sentuhan elegan yang tak berlebihan.

Artikel ini Liputan6.com susun Jumat (28/05/2025) sebagai salah satu referensi untuk anda dalam memilih gaya hijab yang sesuai dengan usia dan suasana hati.

 

Simak Video Pilihan Ini: